Spesifikasi MacBook Pro 13-inch

Dikelas entry-level MacBook Pro 13-inch memang tidak banyak diperbincangkan oleh para netizen, namun bukan berarti ini bukan laptop yang tangguh. Dengan kisaran harga 1.499 dollar, Anda mendapatkan layar lebih cerah dan lebih berwarna dari generasi sebelumnya untuk seri MacBook Pro 13-inch ini. Tak hanya itu, MacBook Pro 13-inch generasi terbaru juga mengharirkan touchpad yang lebih besar, speaker lebih lantang, dan kinerja lebih cepat, yang dibungkus dalam desain yang lebih tipis, lebih ringan dan lebih kecil dari pendahulunya. Masa pakai baterai cukup mengagumkan, juga.
MacBook Pro 13-inch
CPU 2-GHz Intel 6th Gen Core i5
Operating System macOS Sierra
RAM 8GB
RAM Upgradable to 16GB
Hard Drive Size 256GB
Hard Drive Speed
Hard Drive Type PCIe-based Flash Storage
Secondary Hard Drive Size
Secondary Hard Drive Speed
Secondary Hard Drive Type
Display Size 13.3
Native Resolution 2560 x 1600
Optical Drive
Optical Drive Speed
Graphics Card Intel Iris Graphics 540
Video Memory 64MB
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac
Wi-Fi Model 802.11ac Wi-Fi
Bluetooth Bluetooth 4.2
Mobile Broadband
Touchpad Size 5.34 x 3.34
Ports (excluding USB) Thunderbolt 3
Ports (excluding USB) Headphone
USB Ports
Warranty/Support One year standard warranty
Size 11.97 x 8.36 x 0.58 inches
Weight 3.02 pounds
Company Website www.apple.com
Kelebihan MacBook Pro 13-inch
  • Desainnya bagus
  • Tampilan layar cerah dan penuh warna
  • Peningkatan butterfly keyboard
  • Baterai sangat baik
  • Speaker stereo yang mengesankan
Kekurangan MacBook Pro 13-inch
  • Tidak secepat laptop generasi ke 7 intel
  • Tidak ada slot SD card

1 Response to "Spesifikasi MacBook Pro 13-inch"

  1. ini dia Kelemahan Macbook Pro yg bypass vga hanya pakai Intel graphic

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan komentar Anda disini. Mohon maaf jika komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau titip link, akan dimasukan ke folder SPAM.